2. Pemodelan Kedepan#

Diperbarui: Minggu, 6 November 2016

Biasanya pada beberapa buku, bagian ini disebut sebagai pemodelan kedepan / pemodelan / modeling / foward modeling yaitu proses membuat data/respons dengan menggunakan persamaan forward yang sudah dimasukkan model / parameter model bawah permukaan [Grandis, 2009]. Umumnya, hasil data/respons pada proses ini dinamakan data sintetik (buatan), jika model-nya dibuat secara dummy.

../../_images/fwd.png

Fig. 2.1 Proses pemodelan kedepan [Oldenburg, 2007].#

Daftar Bagian: